Senin, 02 November 2020

Soal Latihan PAS I - Matematika

 Selasa, 3 November 2020

Matematika

1. Data statistik adalah ...

2. Diagram batang adalah ...

3. Diagram lingkaran adalah ...

4. Diagram garis adalah ...

5. SD Sukasari mengadakan penerimaan rapor hari ini. Bantu wali kelas 5 untuk menentukan siswa dengan peringkat lima besar dari data total nilai berikut: Vira 95, Yuda 97, Fikar 98, Sarah 96, dan Lina 94. Urutkan dari nilai tertinggi ke dalam bentuk tabel agar diperoleh urutan siswa dengan peringkat lima besar!

6. Pengunjung kolam renang 'Samudera' selama satu minggu terakhir diketahui datanya sebagai berikut: Senin 70 pengunjung, Selasa 68 pengunjung, Rabu 65 pengunjung, Kamis 80 pengunjung, Jumat 90 pengunjung, Sabtu 105 pengunjung, dan Minggu 120 pengunjung. Bantulah pengelola kolam renang dengan membuat diagram batangnya!

7. Sebuah sanggar seni tercatat memiliki 80 siswa yang mengikuti berbagai kelas yang tersedia di sanggar. Yang mengikuti kelas tari 20 siswa, kelas seni rupa 17 siswa, seni peran/teater 30 siswa, berapakah siswa yang mengikuti kelas tarik suara? Buatlah ke dalam diagram lingkaran!

8. (12 + 5) - 3 = ...

9. 4 + (20 - 6) = ...

10. (15 + 3) - 6 = ...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar